<< SELAMAT >> << DATANG >>

Sabtu, 02 November 2019

BIAS DT DAN TD



Pada hari Sabtu, 02 November 2019 siswa MIN 6 Sragen melaksanakan BIAS (Bulan Imunisasi Anak Sekolah). Imunisasi yang dilaksanakan yaitu Imunisasi TD dan Imunisasi DT.

Apa itu Imunisasi DT........??????

Imunisasi DT yaitu Imunisasi yang diberikan untuk mencegah beberapa penyakit infeksi seperti difteri, tetanus dan batuk rejan (pertusis). Vaksin DT ini akan diberikan kepada seluruh siswa kelas 1 di MIN 6 Sragen.
Beberapa anak ada yang merasa takut saat akan di imunisasi. Tapi ada juga beberapa anak yang merasa sangat berani saat akan di imunisasi.





Lalu apa itu Imunisasi TD.........????

Imunisasi TD yaitu Imunisasi lanjutan dari Imunisasi DT agar anak semakin kebal dengan ketiga penyakit infeksi tersebut. Vaksin TD ini akan diberikan kepada seluruh siswa kelas 2 dan kelas 5 di MIN 6 Sragen.
Meskipun tingkat mereka sudah di atas kelas 1, namun mereka juga masih merasakan ada rasa takut saat akan di imunisasi.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar